ik
Senin, 11 April 2016

Resep Cara Membuat Bagelen Kering Praktis Bikinnya

Ada yang suka bagelen kering? Bagelen ada yang basah dan kering. Saya lebih suka yang kering. Makanya bikin yang kering praktis caranya. Ini buatan bunda tin djaroni tester untuk konsumenku pagi ini semoga menambah varian bakulanku isi 11, jual 15 ribu. Kalau saat lebaran lumayan sekali bisa laris manis kanyak jualan kacang.

Resep Cara Membuat Bagelen Kering Praktis Bikinnya

Resep Bagelen Kering

Bahan:
  • Roti tawar (saya beli sebungkus tanpa kulit)
  • Butter atau margarine (saya tadi pakai blueband)
  • Gula halus atau gula pasir juga nggak apa
  • Keju cheddar diparut

Cara Membuat Bagelen Kering

  1. Ambil roti tawar selembar, potong jadi 4 bagian (atau sekehendak).
  2. Olesi permukaannya dengan butter atau margarine.
  3. Taburi dengan gula halus atau gula pasir.
  4. Taburi dengan keju.
  5. Panggang.
  6. Selesai.
Cobain pula resep ini:

Simpan Resep di Facebook
Simpan Resep di Twitter
Simpan Resep di Google+
Tags :

Related : Resep Cara Membuat Bagelen Kering Praktis Bikinnya